Bertempat di Ruang Kusuma Atmaja Pengadilan Negeri Sungailiat telah dilaksanakan Pemaparan Program Kerja Agen Perubahan…
Kerja Bakti pada Pengadilan Negeri Sungailiat
Pada hari Jum’at, 20 Mei 2022 Pengadilan Negeri Sungailiat melaksanakan kerja bakti pada komplek Pengadilan Negeri Sungailiat. Kegiatan kerja bakti ini dipimpin oleh Wakil Ketua Pengadilan Negeri Sungailiat Ibu Melinda Aritonang, SH. dengan membagi 4 kelompok kerja, yang mana tiap-tiap kelompok membersihkan area masing-masing dimana tiap-tiap area telah dibagi terlebih dahulu oleh Wakil Ketua Pengadilan Negeri Sungailiat. Kegiatan ini dilakukan sebagai kegiatan rutin tiap bulannya untuk menjaga kebersihan komplek Pengadilan Negeri Sungailiat.
This Post Has 0 Comments